Minggu, 22 Juni 2008

Jin Menculik Manusia

Kumpulan Artikel Islami

Jin Menculik Manusia

>> Pertanyaan :

Aku mendengar banyak kisah tentang penculikan manusia yang dilakukanoleh jin. Aku membaca kisah yang isinya bahwa seorang dari Ansharkeluar untuk shalat Isya', lalu jin mena-wannya dan hilang selamabertahun-tahun. Apakah perkara ini mungkin, yakni penculikan manusiayang dilakukan oleh jin?

>> Jawaban :

Hal itu bisa terjadi. Sebab, sudah masyhur bahwa Sa'd bin Ubadahdibunuh jin ketika kencing pada batu yang menjadi tem-pat tinggalmereka. Mereka mengatakan:

Kami membunuh pemimpin Khazraj, Sa'd bin Ubadah

Kami memanahnya dengan panah tepat pada hatinya

Terjadi pada masa kekhalifahan Umar bahwa seseorang di-culik oleh jindan tinggal selama empat tahun [sebagai tawanan]. Kemudian ia datangdan menceritakan bahwa para jin musyrik telah menculiknya dan iatinggal di sisi mereka sebagai tawanan. Kemudian para jin muslimmenyerbu lalu berhasil mengalahkan mereka dan mengembalikannya kepadakeluarganya. Ini disebut-kan dalam Manar as-Sabil, wallahu a'lam.

Fatwa Syaikh Abdullah al-Jibrin, yang ditandatanganinya

Artikel Jin Menculik Manusia diambil dari http://www.asofwah.or.id
Jin Menculik Manusia.

1 komentar:

Setetes Peluh Perjuangan mengatakan...

maasyaa Allah ngeri ya tentang jin ini, semoga Allah melindungi kita selalu

kasur mobil