Kumpulan Artikel Islami
Dipaksa Menikah Pada Usia Dini
>> Pertanyaan :
Syaikh Muhammad bin Ibrahim ditanya: Seorang wanita pada masakecilnya telah dihibahkan oleh bapaknya kepada seorang laki-laki,tetapi setelah dewasa dan bapaknya telah wafat ia tidak suka terha-daplaki-laki itu, bagaimana status hal tersebut?
>> Jawaban :
Jika masalahnya seperti yang telah disebutkan maka hibah yangdisebutkan itu tidak bisa disebut pernikahan yang sah dan perempuantersebut bukan istri yang sah bagi laki-laki tersebut hanya karenapenghibahan sebab tidak terpenuhi syarat sahnya pernikahan.[Fatawa waRasaail Syaikh Muhammad bin Ibrahim, 10/78]
Artikel Dipaksa Menikah Pada Usia Dini diambil dari http://www.asofwah.or.id
Dipaksa Menikah Pada Usia Dini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar